Manual

Konservasi

Taman Nasional Gunung Halimun Salak

 Lebih dari 700 jenis tumbuhan berbunga hidup di hutan alam di dalam TNGHS, yang meliputi 391 marga dari 119 suku. Tipe hutan alam di kawasan TNGHS dibagi menjadi hutan hujan dataran rendah (100-1000 m dpal) yang didominasi oleh Zona  Collin (500-1000 m dpal.), hutan hujan pegunungan bawah atau sub montana (ketinggian 1000–1.500 dpal.) dan hutan hujan pegunungan tengah atau hutan montana ...Selanjutnya


Taman Nasional Bukit Barisan Selatan

Taman Nasional Bukit Barisan Selatan ditetapkan pada Tanggal 29 Juni 1999 oleh Menteri Kehutanan melalui KepMenHut No. 489/Kpts-II/1999

Provinsi Lampung, yang meliputi dua kabupaten – Tanggamus dan Lampung BaratProvinsi Bengkulu, di Kabupaten Kaur

Ekosistem TNBBS terbilang lengkap. Tipe ekosistem penyusun Taman Nasional Bukit Barisan Selatan dibedakan menjadi hutan pantai, hutan hujan dataran rendah, hutan hujan bukit, huta...Selanjutnya


Taman Nasional Gunung Merapi

Taman Nasional Gunung Merapi mengembangkan tanaman bambu di sepanjang jalur pendakian Gunung Merapi melalui jalur Selo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, guna penghijauan dan sebagai penahan longsor tebing.

"Pada Januari kemarin kami telah melakukan penanaman bambu di sepanjang jalur pendakian Merapi melalui Selo, Boyolali," kata Koordinator Pengendali Ekosistem Hutan TNGM Asep Nia Kurnia di Sleman, seperti dilansir Antara, Selasa (1...Selanjutnya


Taman Nasional Gunung Gede Pangrango

Bambu Kirisik Merupakan salah satu Aliens Spesies yang berada di kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango, yang pertumbuhannya sangat baik sekali di beberapa blok yang ada dikawasan khususnya di kawasan blok Pasarean Resort PTN Mandalawangi Bidang PTN Wilayah I Cianjur.
Maka pada bulan Mei 2013 PEH (Pengendali Ekosistem Hutan) yang berada di Bidang PTN Wil I Cianjur mengadakan sebuah kegiatan yaitu Eradikasi Invasive Aliens Spesies (I...Selanjutnya


Taman Nasional Alas Purwo

Kantor UPT Taman Nasional Alas Purwo berkedudukan di Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi. Taman Nasional Alas Purwo berbatasan dengan Teluk Grajagan, kawasan hutan produksi Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan Banyuwangi Selatan, Desa Grajagan, Desa Purwoagung, Desa Sumberasri, di sebelah Barat. Sebelah Timur berbatasan dengan Selat Bali dan Samudera Indonesia, sebelah Utara berbatasan dengan Teluk Pangpang, Selat Bali, Desa Sumberberas, Des...Selanjutnya


Taman Nasional Meru Betiri

Kawasan Taman Nasional Meru Betiri merupakan hutan hujan tropis dengan formasi hutan bervariasi yang terbagi ke dalam 5 tipe vegetasi yaitu vegetasi hutan pantai, vegetasi hutan mangrove, vegetasi hutan rawa, vegetasi hutan rheophyte dan vegetasi hutan hujan dataran rendah.

 

Keadaan hutannya selalu hijau dan terdiri dari jenis pohon yang beraneka ragam serta bercampur jenis...Selanjutnya