SEKILAS INFO

  • Strategi Media Sosial BP2TSTH dalam Penyebaran Informasi Litbang – Baca Selanjutnya
  • FORDA Survey – Baca Selanjutnya
  • Laporan Kinerja BLI Tahun 2017 (informasi pelaksanaan kegiatan di BLI) – Baca Selanjutnya
  • Berbagai Potensi dan Peluang Penelitian bagi Mahasiswa di BP2LHK Aek Nauli – Baca Selanjutnya
  • Mengubah Limbah Kayu Hutan Rawa Gambut Bekas Kebakaran Menjadi Arang Kompos dan Cuka Kayu – Baca Selanjutnya
  • PUI 2018, Balitek DAS akan Bersinergi dengan B2P2BPTH Yogyakarta – Baca Selanjutnya

Arsip Berita Tahun 2018


Berita Kehutanan

22 Januari 2018
Deklarasi Anak Indonesia Bersih dan Sehat

Bandung, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Minggu, 21 Januari 2018. Lebih dari 2.000 (dua ribu) anak-anak sekolah dan berbagai komunitas generasi muda dari kota Bandung dan sekitarnya mendeklarasikan “Anak Indonesia Bersih dan Sehat”. Deklarasi ini diwujudkan dengan penandatanganan komitmen anak Indonesia kota Bandung dalam pengelolaan sampah. Deklarasi ini dipajang pada sebuah spanduk besar di Plaza Balai Kota Bandung (21/01/2018).

Berita Kehutanan

22 Januari 2018
Gembira Bersama Kelola Sampah Menuju Hidup Bersih Dan Sehat

Bandung, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Minggu, 21 Januari 2018. Dalam rangkaian peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2018 yang mengambil tema “Sayangi Bumi, Bersihkan dari Sampah”, KLHK melakukan kegiatan Edukasi Pengelolaan Sampah kepada Anak-anak sekolah di Plaza Balai Kota Bandung.

Berita Kehutanan

20 Januari 2018
Indonesia-Jepang Bahas Pengelolaan Sungai Citarum dan PLTSa

Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Jumát, 19 Januari 2018. Memperingati 60 tahun hubungan kerjasama Jepang dan Indonesia, Menteri LHK Siti Nurbaya bahas kemajuan kerjasama bidang LHK bersama dengan Wakil Menteri Lingkungan Hidup Jepang, Mr. Arata Takebe. Pada pertemuan kali ini di Jakarta (19/01/2017), kedua negara berencana membahas permasalahan pencemaran di Sungai Citarum, Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa), serta rencana pelaksanaan dialog kebijakan lingkungan

Berita Kehutanan

20 Januari 2018
Menteri Siti Nurbaya Ajak Masyarakat dalam Gerakan “Tiga Bulan Bersih Sampah”

Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Jumat, 19 Januari 2018. Sebagai rangkaian Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) Tahun 2018 yang diperingati setiap tanggal 21 Februari, diaktualisasikan kerja bersama dalam agenda “Tiga Bulan Bersih Sampah (TBBS)” yang dilaksanakan di seluruh Indonesia, antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota bersama-sama dengan masyarakat membangun gerakan aksi bersih sampah dan lingkungan. HPSN tahun ini mengangkat tema “Sayangi Bum

Berita Litbang

19 Januari 2018
Swara Samboja: BIOFARMAKA KALIMANTAN “Lampu Kuning untuk Si Kuning”

BP2TKSDA (Samboja)_“Lampu Kuning untuk Si Kuning?” menjadi tema utama Majalah Swara Samboja Vol VI/No. 2/Th 2017. Noorcahyati salah satu peneliti yang berkecimpung dalam penelitian tumbuhan berkhasiat obat mengajak kita mengenal akar kuning, mendalami potensi dan juga menelusuri keberadaannya di alam. Ketiga jenis akar kuning yang dibahas yakni Coscinium fenestratum (Gaertn.) Colebr., Fibraurea tinctoria Lour., dan Arcangelisia flava (L.) Merr.

Fokus Litbang

19 Januari 2018
Kepala BRG: Plot Pengelolaan Lahan Gambut BP2LHK Palembang Bisa Dijadikan Model dan Siap Ditunjukkan pada Dunia

BP2LHK Palembang (Palembang, 18/01/2018)_Kepala BRG, M. Nazir Foead mengatakan bahwa plot pilot project pengelolaan lahan gambut BP2LHK Palembang sudah bisa dijadikan model dan sudah siap untuk ditunjukkan ke dunia. Ini disampaikannya saat mengunjungi Kebun Konservasi Plasma Nutfah yang dibangun BP2LHK Palembang bersama rombongan perwakilan CIRAD dan Kedutaan Besar Prancis, Rabu (17/01).

Berita Litbang

19 Januari 2018
Kepala Deputi IV BRG Tinjau Langsung Demplot Budidaya Lebah Madu, Hasil Kerjasama dengan BP2TSTH Kuok

BP2TSTH Kuok (17/01/2018)_Kepala Deputi Penelitian dan Pengembangan BRG, Dr. Haris Gunawan, turun langsung meninjau hasil kegiatan restorasi di lokasi Demplot, kerjasama antara BRG dan BP2TSTH Kuok yang telah dan sedang berjalan di Kampung Rawa Mekar Jaya, Sungai Apit, Siak pada Minggu (07/01).

Berita Litbang

19 Januari 2018
Pamerkan Hasil Penelitian, BLI Turut Semarakkan Pameran Festival Iklim 2018

BLI (Jakarta, 17/01/2018)_Badan Litbang dan Inovasi (BLI) turut berpartisipasi dalam pameran Festival Iklim yang diselenggarakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melalui Ditjen Pengendalian Perubahan Iklim di Manggala Wanabakti, Jakarta 16 – 17 Januari 2018.

Berita Kehutanan

19 Januari 2018
KLHK Ajak Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) untuk Peduli Sampah

Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Kamis, 18 Januari 2018. Setelah bertemu beberapa organisasi keagamaan minggu lalu, Menteri LHK Siti Nurbaya melanjutkan roadshow ke Majelis Pekerja Harian Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (MPH-PGI), di Grha Oikoumene, Jakarta, Kamis (18/01/2018).

Berita Kehutanan

19 Januari 2018
KLHK Gunakan Drone Pantau Hutan Indonesia

Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Kamis, 18 Januari 2018. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menggelar pelatihan Pemanfaatan Teknologi Drone untuk Pemantauan Sumber Daya Hutan selama empat hari di Bogor dari tanggal 9-12 Januari 2018.

Badan Penelitian, Pengembangan dan Inovasi

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan