FLASH MESSAGE

  • Strategi Media Sosial BP2TSTH dalam Penyebaran Informasi Litbang – Read More
  • FORDA Survey – Read More
  • Laporan Kinerja BLI Tahun 2017 (informasi pelaksanaan kegiatan di BLI) – Read More
  • Berbagai Potensi dan Peluang Penelitian bagi Mahasiswa di BP2LHK Aek Nauli – Read More
  • Mengubah Limbah Kayu Hutan Rawa Gambut Bekas Kebakaran Menjadi Arang Kompos dan Cuka Kayu – Read More
  • PUI 2018, Balitek DAS akan Bersinergi dengan B2P2BPTH Yogyakarta – Read More

Arsip Berita Tahun 2021


Berita Litbang

08 Maret 2021
Grey Water for Urban Areas

[FORDA] _According to some research, grey water or recycled water with water treatment technology has the potential to support a sustainable water supply system in urban areas. In Pamulang, South Tangerang, a dynamics system model was applied to test it. The scenario of using grey water in the model predicts that Pamulang will be able to have a clean water surplus until 2023.

Berita Kehutanan

08 Maret 2021
Teknik Modifikasi Cuaca Atasi Karhutla Riau dan Kalbar

KLHK bersiap untuk melaksanakan rekayasa hujan melalui Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) sebagai upaya pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla). TMC terbukti berhasil menjadi salah satu upaya paling efektif mencegah karhutla di tahun 2020, karena hasilnya dapat membasahi gambut, mengisi kanal, serta embung untuk membantu tim pemadam darat.

Siaran Pers

08 Maret 2021
Melalui ISPU, Masyarakat Dapat Mengetahui Kualitas Udara

Nomor: SP. 064/HUMAS/PP/HMS.3/3/2021 Dalam upaya pengendalian pencemaran udara, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) berkomitmen untuk memberikan informasi mutu udara yang tepat dan akurat kepada masyarakat. Publik dapat mengetahui hasil pemantauan kualitas udara secara real time di Indonesia melalui aplikasi berbasis android dan website ISPU Net.

Siaran Pers

05 Maret 2021
KLHK Resmikan IPAL Komunal Domestik Hasil Kerja Bersama Warga di Batu, Jawa Timur

Nomor: SP.063/HUMAS/PP/HMS.3/03/2021 Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), melalui Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan (PPKL) meresmikan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Komunal Domestik untuk air limbah rumah tangga di Kota Batu, Jawa Timur (3/3/2021). IPAL Komunal Domestik yang diresmikan kali ini berlokasi di RT 5 RW 13, Dusun Matsari, Desa Pesanggrahan, Kec Batu, Kota Batu mampu untuk mengolah air limbah rumah tangga sebanyak 60 KK atau 24

Siaran Pers

04 Maret 2021
Laju Deforestasi Indonesia Turun 75,03%

Nomor: SP. 062/HUMAS/PP/HMS.3/3/2021 Indonesia berhasil menurunkan deforestasi 75,03 % di periode tahun 2019-2020, hingga berada pada angka 115,46 ribu ha. Angka ini jauh menurun dari deforestasi tahun 2018-2019 sebesar 462,46 ribu ha. Data ini dirilis Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Ditjen PKTL KLHK).

Berita Litbang

03 Maret 2021
Forest Microbes, the Little One with Enormous Benefits

[FORDA] _Forest microbes are a component of forest resources. Various types of microbes (bacteria, fungi, yeast, viruses, etc.) are known to contribute greatly to the balance of forest ecosystems and have many benefits for the welfare of mankind. What are those benefits provided by these invisible organisms?

Siaran Pers

03 Maret 2021
Burung Pelanduk Kalimantan Kembali Ditemukan Setelah 172 Tahun 'Hilang'

Nomor: SP.061/HUMAS/PP/HMS.3/03/2021 Satwa endemik berupa Burung Pelanduk Kalimantan (Malacocincla perspicillata) yang diduga mengalami kepunahan sejak tahun 1848 atau 172 tahun yang lalu, kembali ditemukan. Burung ini kembali dijumpai di Pulau Kalimantan tepatnya di Provinsi Kalimantan Selatan.

Berita Litbang

02 Maret 2021
Mahogany Tannins, Potential to Replace Synthetic Adhesives

[FORDA] _The tannin content of extracted mahogany bark (Swietenia macrophylla) has the potential to be developed to replace synthetic adhesives. Efficiency becomes its advantage. This is revealed in the research carried out by Adi Santoso, et al, which has been published in the Journal of Forest Products Research Volume 38 Number 3 of 2020.

Siaran Pers

02 Maret 2021
Dukungan KLHK untuk Operasi Udara Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan di Riau

Nomor: SP. 059/HUMAS/PP/HMS.3/3/2021 Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) memberi dukungan satu unit helikopter tipe Bell-412 untuk memperkuat Satgas Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Provinsi Riau.

Berita Litbang

02 Maret 2021
Direction of FORDA’s KHDTK RPJP for the Next 20 Years: Becoming a Center of Excellence in Science and Technology and a Source of PNBP

[FORDA] _Long Term Management Plan (RPJP) for the next 20 years- 2020-2039- of Forest Areas with Specific Purposes (KHDTK) managed by the Research, Development and Innovation Agency (FORDA) of the Ministry of Environment and Forestry (KLHK) is directed to become a Center of Excellence in Science and Technology as well as becoming a source of Non-Tax State Revenue (PNBP).

Research, Development and Innovation Agency

Ministry of Environment and Forestry