FLASH MESSAGE

  • Strategi Media Sosial BP2TSTH dalam Penyebaran Informasi Litbang – Read More
  • FORDA Survey – Read More
  • Laporan Kinerja BLI Tahun 2017 (informasi pelaksanaan kegiatan di BLI) – Read More
  • Berbagai Potensi dan Peluang Penelitian bagi Mahasiswa di BP2LHK Aek Nauli – Read More
  • Mengubah Limbah Kayu Hutan Rawa Gambut Bekas Kebakaran Menjadi Arang Kompos dan Cuka Kayu – Read More
  • PUI 2018, Balitek DAS akan Bersinergi dengan B2P2BPTH Yogyakarta – Read More

Arsip Berita Tahun 2021


Berita Kehutanan

26 Februari 2021
Ketahanan Iklim, SDGs dan NDC

Perubahan iklim akan menjadi pemicu krisis sosial ekologis yang luas dan intens seantero bumi. Persoalan menjadi semakin kompleks karena krisis yang timbul tidak tersebar merata. Generasi mendatang lebih rentan terhadap risiko perubahan iklim dibandingkan generasi sekarang. Sehingga persoalan keadilan iklim mengemuka dan ketahanan iklim menjadi jawabannya. Ketahanan iklim bisa dimulai dari tingkat tapak seperti meningkatkan kapasitas masyarakat dalam memahami perubahan iklim dan melakukan aksi a

Siaran Pers

26 Februari 2021
Tingkatkan Ekonomi, KLHK Latih Masyarakat Kembangkan HHBK

Nomor: SP.052/HUMAS/PP/HMS.3/02/2021 Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan Masyarakat/Kelompok Tani Hutan dalam pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK), serta meningkatkan daya beli untuk Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) pada masa Pandemi COVID-19, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyelenggarakan Kegiatan Bimbingan Teknis dan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Masyarakat di dalam Kawasan Hutan.

Berita Kehutanan

25 Februari 2021
Gakkum KLHK Menyita 105 Ekor Burung Dilindungi

Tim Satuan Polisi Kehutanan Reaksi Cepat (SPORC) Brigade Siamang, Balai Gakkum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Wilayah Sumatera, Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bengkulu, dan Polda Lampung, menahan Wl (45) pedagang burung dilindungi dan menyita 105 ekor burung dilindungi, di Lampung Timur, Provinsi Lampung. Wl adalah warga Desa Banda Rejo, Kecamatan Batanghari, Lampung Timur, Provinsi Lampung, (24/2).

Siaran Pers

25 Februari 2021
Pelaku Penembakan Satwa Liar Dilindungi di NTT Dikenai Sanksi Adat Boto Cuku Nunga

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (KSDA) Nusa Tenggara Timur (NTT), menjadi saksi berlangsungnya sanksi adat yang disebut dengan “Boto Cuku Nunga" kepada pelaku penembakan jenis Burung Sikep Madu Asia (Pernis ptilorhynchus). Upacara adat diselenggarakan di Mbaru Gendang (Rumah Adat) Bondo, Kampung Liang Leso, Desa Watu Mori, Kecamatan Ranamese, Kabupaten Manggarai Timur pada Sabtu (20/2).

Berita Litbang

24 Februari 2021
Downstreaming Research Products, BP2LHK Palembang Launches Innovation Park "Pojok Tembesu"

[FORDA] _As an institution that carries out research, development and Innovation functions, the Research, Development and Innovation Agency (FORDA) is obliged to deliver its products to users. A number of dissemination media that can be used to promulgate research, development and innovation products exist, making them more beneficial and utilized bu. One of which is by providing exhibition facilities easily accessed by the public.

Berita Kehutanan

24 Februari 2021
Indeks Kualitas Lingkungan Hidup Indonesia Tahun 2020 Meningkat

Indeks Kualitas Lingkungan Hidup (IKLH) Indonesia meningkat sebesar 3,72 poin dari angka 66,55 pada tahun 2019 menjadi 70,27 pada tahun 2020. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan (PPKL) Kementerian LHK, M.R. Karliansyah pada saat media briefing secara telekonferensi (24/02/2021).

Siaran Pers

24 Februari 2021
Indonesia Minta UNEA-5 Tegaskan Perlunya Tindakan Inklusif dalam Pemulihan dari Pandemi dan Pencapaian Tujuan Pembanguan Berkelanjutan

Nomor: SP. 048/HUMAS/PP/HMS.3/2/2021 The Fifth Meeting of the United Nations Environmental Assembly (UNEA-5) harus mengirimkan pesan yang kuat kepada dunia bahwa aksi global yang inklusif sangat penting bagi upaya bangkit kembali dengan lebih baik serta bagi kontribusi pencapaian Agenda Pembangunan Berkelanjutan 2030. Namun, pesan tersebut harus seimbang dan mencerminkan prinsip “Common but Differentiated Responsibility”.

Siaran Pers

23 Februari 2021
Presiden Instruksikan Pengendalian Karhutla 2021

Nomor: SP.047/HUMAS/PP/HMS.3/02/2021 Presiden Jokowi mengumpulkan secara hybrid (luring dan daring) lebih dari 300 orang yang terdiri dari Menteri dan Kepala Lembaga, Gubernur dan Bupati/Walikota wilayah Rawan Karhutla beserta Pangdam/Danrem, Dandim, Kapolda, Kapolres, dan para pelaksana teknis lapangan BPBD, Kepala UPT lingkup KLHK serta Koordinator dan Kepala Daerah Operasi Manggala Agni untuk memberikan arahan pengendalian karhutla tahun 2021, dari Istana Negara, Jakarta, (22/02/2021).

Berita Kehutanan

23 Februari 2021
HPSN 2021, Saatnya Kelola Sampah Jadi Bahan Baku Ekonomi

Peringatan Puncak Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2021 menjadi momentum penting untuk memperkuat posisi sektor pengelolaan sampah sebagai pendorong pertumbuhan perekonomian Indonesia. Hal ini merupakan perwujudan dari salah satu prinsip pengelolaan sampah berkelanjutan, yaitu waste to resource melalui pelaksanaan ekonomi sirkular (circular economy) dan sampah menjadi sumber energi alternatif.

Berita Kehutanan

22 Februari 2021
Kemitraan Konservasi Jadi Solusi Tenurial Suaka Margasatwa Kateri

Untuk menyelesaikan permasalahan tenurial di Suaka Margasatwa (SM) Kateri, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menggunakan pendekatan Kemitraan Konservasi dengan penekanan tiga pilar, yaitu: Pemerintah, Tokoh Agama dan Tokoh Adat.

Research, Development and Innovation Agency

Ministry of Environment and Forestry