FLASH MESSAGE

  • Strategi Media Sosial BP2TSTH dalam Penyebaran Informasi Litbang – Read More
  • FORDA Survey – Read More
  • Laporan Kinerja BLI Tahun 2017 (informasi pelaksanaan kegiatan di BLI) – Read More
  • Berbagai Potensi dan Peluang Penelitian bagi Mahasiswa di BP2LHK Aek Nauli – Read More
  • Mengubah Limbah Kayu Hutan Rawa Gambut Bekas Kebakaran Menjadi Arang Kompos dan Cuka Kayu – Read More
  • PUI 2018, Balitek DAS akan Bersinergi dengan B2P2BPTH Yogyakarta – Read More

Arsip Berita Tahun 2017


Berita Litbang

23 November 2017

BP2LHK Manado (Bitung, 21/11/2017)_"Hasil-Hasil penelitian dan pengembangan dari BP2LHK Manado yang nantinya disampaikan diharapkan dapat melestarikan hutan dan mensejahterakan masyarakat sekitar kawasan hutan,” kata Lurah Desa Kasawari, Eineke Pelelau, SE dalam sambutannya pada Gelar IPTEK yang diselenggarakan BP2LHK Manado di Desa Kasawari, Aertembaga, Bitung Sulawesi Utara, Selasa (21/11).

Berita Kehutanan

23 November 2017

Menindaklanjuti upaya perlindungan populasi burung Rangkong Gading (Rhinoplax vigil) di Sumatera dan Kalimantan, Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menggelar Konsultasi Publik Nasional, untuk menyusun Strategi dan Rencana Aksi Konservasi (SRAK) Rangkong Gading, di Jakarta (23/11/2017).

Berita Litbang

22 November 2017

BP2LHK Aek Nauli (Aek Nauli, 22/11/2017)_Dalam rangka mendukung upaya konservasi hutan tropis Sumatera, BP2LHK Aek Nauli mengikuti Expo AKSIS (Aksi Konservasi Hutan Tropis Sumatera). Expo Aksis yang mengambil tema "Bisnis Konservasi untuk Kesejahteraan Masyarakat" ini dilaksanakan di Lapangan Merdeka, Medan pada tanggal 20 s/d 22 Nopember 2017.

Berita Litbang

22 November 2017

BP2LHK Makassar (Makassar,22/11/2017)_Menjelang akhir tahun, November 2017, BPDASHL Barito di Banjarbaru, Kalimantan Selatan memesan 6 unit ATHUS (Alat Takar Hujan Sederhana) inovasi hasil litbang BP2LHK Makassar. ATHUS adalah alat penakar curah hujan sederhana yang direkayasa dan dikembangkan di BP2LHK Makassar mulai tahun 2005.

Berita Litbang

22 November 2017

Balitek DAS (Solo, 20/11/2017)_Dalam rangka meningkatkan keterampilan sumber daya manusia (SDM) Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) di Sekitar Solo, Balai Litbang Teknologi Pengelolaan (Balitek) DAS telah melaksanakan Pelatihan Sistem Informasi Geografis (SIG) Tingkat Dasar selama 5 hari, 13-17 November 2017 di Ruang Rapat Balitek DAS Solo.

Berita Kehutanan

22 November 2017

Sekretaris Jenderal Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Bambang Hendroyono, mewakili Menteri LHK, membuka Rapat Kerja Asosiasi Pengusaha Hutan Indonesia (APHI) 2017 di Jakarta (21/11/2017). Dalam sambutannya, Bambang menyampaikan, pentingnya mempertahankan fungsi produksi, fungsi sosial, dan fungsi lingkungan, dalam pengelolaan hutan produksi.

Berita Kehutanan

22 November 2017

Pantauan hotspot kembali menurun drastis, dibandingkan bulan-bulan sebelumnya, pada provinsi-provinsi rawan kebakaran hutan dan lahan (karhutla), seperti di Provinsi Sumatera Utara, Riau, Jambi, Sumatera Selatan, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, dan Kalimantan Timur.

Berita Kehutanan

22 November 2017

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), menggelar dialog tentang fasilitasi Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) di Hotel Shantika, Jakarta. Dialog ini bertujuan untuk menyampaikan informasi yang berkaitan dengan pengembangan KPH sejak tahun 2009 hingga periode kini. Sesuai dengan sambutan yang diberikan oleh Dirjen Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan Sigit Hardwinarto yang diwakili oleh Direktur Rencana Penggunaan Pembentukan Wilayah Hutan Kustanta Budi Prihatno, bahwa kewenangan pem

Berita Kehutanan

22 November 2017

Sebagaimana arahan Presiden RI dan Wakil Presiden RI, agar dilakukan penanganan Daerah Aliran Sungai (DAS) pasca bencana banjir di Kabupaten Garut bulan September 2016 lalu, KLHK beserta Pemerintah Daerah telah melaksanakan pemulihan DAS melalui Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) serta pembuatan bangunan Konservasi Tanah dan Air (KTA).

Berita Kehutanan

22 November 2017

Upaya pencegahan dan deteksi dini menjadi fokus utama penyelesaian kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang terjadi setiap tahun. Peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) melalui sosialisasi dan pelatihan juga menjadi jurus penting yang terus dilancarkan.

Research, Development and Innovation Agency

Ministry of Environment and Forestry